Wednesday, June 6, 2012

Kinerja Efisiensi Bank Syariah Sebelum dan Sesudah Krisis Global Berdasarkan Data Envelopment Analysis


download full PDF version

Heri Pratikto
Iis Sugianto
Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang, Jl. Semarang 5 Malang,
HP. 0818383661, e-mail: pratiktoheri@yahoo.com

Abstract: The global economic crisis has resulted in various global financial institutions suffered
losses and bankruptcy. Performance measurement of banking efficiency is useful for basic health and
growth of the banking calculations. This study aims to measure the performance of Islamic banking ef-
ficiency before and after the global economic crisis. Through purposive sampling the sample obtained
9 companies. The collected data were analyzed based on Data Envelopment Analysis approach. The
results showed that: (1) the condition of input and output variables have tended to increase growth, (2)
the performance efficiency of Islamic banking in good condition, (3) there is no significant difference
between the efficiency performance before and after the global crisis, both the CRS model and VRS,
(4) there are differences in the efficiency of performance before and after the global crisis according
to the scale model. Based on the research results suggested that third-party funds deposits in Islamic
banking is used appropriately for the financing that supports the realization of optimal performance
efficiency, used for financing activities in the real sector that can help national economic growth.
Keywords: performance efficiency, Islamic banks, global economic crisis, Data Envelopment Analy-
sis

Abstrak: Krisis ekonomi global telah mengakibatkan berbagai lembaga keuangan global mengalami
kerugian dan kebangkrutan. Pengukuran kinerja efisiensi perbankan berguna untuk dasar perhitun-
gan kesehatan dan pertumbuhan perbankan. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kinerja efisiensi
perbankan syariah sebelum dan sesudah krisis ekonomi global. Melalui purposive sampling diper-
oleh sampel 9 perusahaan. Data yang terkumpul dianalisis berdasarkan pendekatan Data Envelopment
Analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) kondisi variabel input dan output memiliki per-
tumbuhan cenderung meningkat, (2) kinerja efisiensi perbankan syariah dalam kondisi baik, (3) tidak
terdapat perbedaan yang signifikan kinerja efisiensi antara sebelum dan sesudah krisis global, baik
dengan model CRS maupun VRS, (4) terdapat perbedaan kinerja efisiensi sebelum dan sesudah krisis
global menurut model skala. Berdasarkan hasil penelitian disarankan agar dana simpanan pihak ke-
tiga pada perbankan syariah digunakan secara tepat untuk pembiayaan yang mendukung terwujudnya
kinerja efisiensi yang optimal, dimanfaatkan untuk kegiatan pembiayaan pada sektor riil yang dapat
membantu pertumbuhan ekonomi nasional.
Kata kunci: kinerja efisiensi, bank syariah, krisis ekonomi global, Data Envelopment Analysis

2 comments:

Abdi Love U said...

OK Reza Makasih infonya:))

Abdi Love U said...

Sy mengutamakan naskah Pdf yang digital bukan hasil scaning, agar bisa di confersi ke WORD, rujukan naskah yang anda berikan adalah hasil scaning, jadi tidak bisa kami gunakan. tks